JENIS DAN MACAM MACAM BISNI
Jenis-Jenis Bisnis Berdasarkan Kegiatannya
- Bisnis Ekstraktif: Bisnis yang berkaitan dengan pertambangan yakni usaha yang melakukan aktivitas penggalian barang tambang yang ada di dalam perut bumi. Contohnya seperti batu bara, minyak bumi, emas, tembaga, dan lain-lain.
- Bisnis Agraris: Kegiatan usaha yang terjadi pada sektor pertanian, perkebunan, kehutanan, peternakan, dan perikanan.
- Bisnis Industri: Bisnis jenis ini bergerak dalam bidang manufaktur, contohnya seperti industri kapal laut, pesawat, kertas, mabel, tekstil, dll.
- Bisnis Jasa: kegiatan usaha yang produknya bukan barang jadi, namun sebuah usaha. Misalnya seperti pendidikan, perbankan, kesehatan, pariwisata, dll.
Macam-macam Bisnis
Bisnis sangat banyak macamnya, dilihat dari sektor ekonomi terdapat macam-macam jenis bisnis yang bisa dikelompokan seperti di bawah ini.
- Bisnis Pertanian
- Bisnis Produksi Bahan Mentah
- Bisnis Manufaktur
- Bisnis Konstruksi
- Bisnis Transportasi
- Bisnis Komunikasi
- Bisnis Perdagangan Besar/Kecil
- Bisnis Finansial
- Bisnis Jasa
Komentar
Posting Komentar